MAULID NABI DI LEMBUPURWO
MAULID NABI DI LEMBUPURWO
Mirit, peringatan Maulud Nabi Muhammad Saw, Rabu (29/11;22.00) hujan disertai angin kencang dan mati lampu tak menyurutkan langkah Kotib Camat Mirit untuk menghadiri acara peringatan Maulid Nabi Muhammad di Musholla di Desa Lembupurwo, Mirit.
Disampaikan camat Mirit, Kotib informasi tentang badai tropis "Cempaka" yang sedang menjadi trending topik yang saat ini, sedangkan diperkirakan berdampak hujan sedang sampai lebat terus menerus (berhenti hanya sebentar2), angin kencang, gelombang sepanjang pantai selatan akan meninggi, memberikan himbauan kepada masyarakat agar tenang, tidak panik dan waspada pada saat badai tersebut melintas, jangan terpancing pada informasi atau isu-isu yang tidak dapat dipertanggjwbkan, apabila terjadi sesuatu kejadian bencana segeralah melaporkan kepada pihak yang berwewenang mari kita berdoa semoga tidak terjadi apa2.. Semoga Allah SWT melindungi kita semua... Amien.
Memasuki acara inti dengan
Siraman Rohani oleh Kyai Nasikhin tentang hikmah maulid.
(Dws)
---- Berita Terkait ----